Minggu
Spread
Didalam forex dikenal 3 macam account
yaitu :
1. Standard : memiliki nilai satu pips = $10
2. Micro : memiliki nilai satu pips = $ 1
3. cent : memiliki nilai satu pips = $ 0.1
SPREAD adalah salah satu cara
mengumpulkan dana untuk maintenance
dan pengembangan serta pelayanan selain
orang memasang Iklan di websitenya Broker
artinya jika anda melakukan transaksi
terkena spread sebesar 2 pips secara tidak
sadar anda telah menjadi donatur masing
masing account pertransaksi adalah sebagai
berikut :
1. Standard : memiliki nilai satu pips = $10 X
2 = $ 20
2. Micro : memiliki nilai satu pips = $ 1 X 2 = $
2
3. cent : memiliki nilai satu pips = $ 0.1 X 2 =
$ 0.2
Jika 1 hari 100 transaksi maka :
1. Standard : memiliki nilai satu pips = $20 X
100 = $ 2000
2. Micro : memiliki nilai satu pips = $ 2 X 100
= $ 200
3. cent : memiliki nilai satu pips = $ 0.2 X 100
= $ 20
1 tahun Trading
1. Standard : memiliki nilai satu pips = $ 2000
X 260 = $ 520,000
2. Micro : memiliki nilai satu pips = $ 200 X
260 = $ 52,000
3. cent : memiliki nilai satu pips = $ 20 X 260
= $ 5,200
awalnya saya berpikir wallstreet mau ngodol
ngodol Broker eehhh ternyata mereka malah
memberikan solusi secara garis besarnya
kalau hasil trading kita meskipun profit tapi
jika dalam 1 tahun tidak melebihi dana yang
kita keluarkan sebesar diatas maka kita
sesungguhnya dalam keadaan rugi, yang
membuat saya salut pola BERPIKIR POSITIVE,
yang mereka sampaikan..karena memang
"TIDAK ADA MAKAN SIANG GRATIS" itu
menjadi salah satu pola pikir mereka sebagai
pelaku bisnis
Demikian sharing saya hari ini semoga
bermanfaat untuk kita semua
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar